Puji syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa, akhirnya pembuatan Ruang Ujian Berbasis Komputer (CBT) STIKes Kendedes Malang telah selesai. Ruang tersebut berisi 51 unit komputer (1 unit komputer dosen/pengawas dan 50 unit komputer mahasiswa) dengan spesifikasi sebagai berikut:
Spesifikasi Komputer :
- Intel Core i5-4460
- 4GB DDR3
- 1TB HDD
- DVDRW
- VGA Intel HD Graphics
- NIC
- Windows 7 Profesional
Untuk menunjang performa komputer yang lumayan tinggi diperkuat dengan jaringan internet super cepat berkecepatan Up To 20 Mbps. Sehingga Ruang CBT ini selain dapat dipergunakan untuk Ujian Berbasis Komputer juga dapat digunakan untuk ruang belajar mahasiswa dalam mempelajari ilmu teknologi Informasi dan Komunikasi.
Berikut ini adalah foto Ruang CBT STIKes Kendedes Malang: